Inspirasi Masak Apa Hari Ini: Menu Masakan 12 – 17 Februari 2017

Setelah sekian bulan ditinggalkan karena tidak sempat, akhirnya bisa juga kita berjumpa kembali dalam edisi Inspirasi Masak Apa Hari Ini. Sebenarnya saya sayang ingin untuk bisa menuliskan semua menu masakan di rumah sejak bulan November 2016 hingga sekarang, karena toh memang dokumentasinya ada. Namun setelah dipikir-pikir, sepertinya terlalu berambisi jika menulis semua menu dari bulan November... Continue Reading →

Inspirasi Masak Apa Hari Ini: Daftar Menu Masakan Bulan Oktober 2016

Akhirnya, bisa juga saya menyempatkan waktu menulis tentang menu masakan di sini. Namun karena sudah terlewat jauh, maka kali ini saya akan merekap menu masakan untuk satu bulan sekaligus. Itu pun, mengingat waktu saya yang tidak banyak, jadi saya tidak bisa juga berpanjang-panjang cerita. Meski begitu, saya akan tetap menuliskan beberapa resep masakan yang sebelumnya... Continue Reading →

Inspirasi Masak Apa Hari Ini: Menu Masakan 4 – 8 September 2016

Sesuai janji saya sebelumnya, harapannya kalau bisa setiap minggu saya membagikan menu masakan saya untuk seminggu di blog ini. Meski menunya hanya sederhana, tapi saya yakin sedikit banyak bisa berguna bagi pembaca blog ini 🙂 . Seperti sebelum-sebelumnya, saya membuat rancangan menu pada hari Jumat minggu sebelumnya. Menu tersebut saya tulis di atas post-it, lalu saya tempel di... Continue Reading →

Resep Pandan Chiffon Cake

Setelah long weekend yang tidak terasa long-long-nya, akhirnya minggu yang sibuk pun datang menjelang. Sejak kemarin tukang sudah mulai mengerjakan proyek renovasi di rumah sementara si mbak yang minggu lalu mudik sampai sekarang belum kembali dan tidak tahu apakah akan kembali atau tidak. Cocok! Urusan rumah menjadi bertambah dan saya tiap hari masih harus bangun... Continue Reading →

Resep Dabu-Dabu

Entah kenapa, akhir-akhir ini ketika memikirkan tentang menulis post yang isinya pendek, maka saya akan langsung teringat pada resep masakan. Hal ini terkadang membuat saya tak percaya sendiri. Rasanya tak menyangka, saya yang dulunya tidak bisa membedakan antara jahe dan kunyit, sekarang tiba-tiba bisa sangat menyukai memasak dan bahkan bisa percaya diri membagikan resep masakan di... Continue Reading →

Resep Pie Susu (Versi Premium)

Kemarin sore, setelah jedah yang cukup lama, akhirnya saya membuat Pie Susu (atau Pai Susu ya ejaan yang benar?) lagi. Diingat-ingat, sebelum hari kemarin itu, terakhir saya membuat Pie Susu adalah sudah lebih dari sembilan bulan yang lalu. Cukup lama juga ya saya vakum dari dunia per-Pie-Susu-an ini 🤭. Sebenarnya sebelum ini, saya sudah pernah... Continue Reading →

Resep Palm Sugar Chiffon Cake

Kabut asap masih terus membayangi kota tercinta ini. Debu dan asap berbaur dalam udara sementara kesuraman terlihat di sepanjang mata memandang. Sedih. Tapi tetap percaya bahwa hujan berkat yang ditunggu-tunggu akan diturunkan Tuhan. Atau mungkin bukan hujan, mungkin berkat dalam bentuk yang lain, hanya Tuhan yang tau, yang pasti semua akan baik-baik saja dan kabut... Continue Reading →

Buat situs web atau blog gratis di WordPress.com.

Atas ↑